Hutan tanaman di Vietnam tingkatkan produk dan jasa ekosistem

Posted by

Bangkit dari lantak perang, bukan hanya harus memikirkan kembali dan menata ulang kebijakan untuk membenahi kondisi sosial, budaya dan infrastruktur ekonomi, tetapi juga membutuhkan upaya bersama dalam memperbaiki kerusakan keanekaragaman hayati dan degradasi bentang alam.

Selama perang Vietnam (1955-1975), yang dikenal di Vietnam sebagai Perang Amerika, sejumlah besar lahan rusak akibat zat kimia pemati tanaman yang disemprotkan di hutan dan lahan saat operasi militer AS.

Source link:


Back to top

Sign up to our monthly newsletter

Connect with us